SEKILAS TENTANG DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA BLITAR

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar ini memiliki fungsi dan peran yang sangat strategis dalam rangka mengemban amanah otonomi daerah. Hal ini ditunjang oleh Peraturan Daerah Kota Blitar Nomor 4 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota Blitar Tahun 2016 Nomor 4) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota Blitar Tahun 2021 Nomor 7). 

Berdasarkan Peraturan Daerah dimaksud, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar mengemban amanah sebagai pelaksana Urusan Wajib Perpustakaan dan Urusan Wajib Kearsipan. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar melaksanakan tupoksi sesuai Peraturan Walikota Blitar Nomor 51 Tahun 2022 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar.

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar ini memiliki fungsi dan peran yang sangat strategis dalam rangka mengemban amanah otonomi daerah. Hal ini ditunjang oleh Peraturan Daerah Kota Blitar Nomor 4 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota Blitar Tahun 2016 Nomor 4) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kota Blitar Tahun 2021 Nomor 7). 

Berdasarkan Peraturan Daerah dimaksud, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar mengemban amanah sebagai pelaksana Urusan Wajib Perpustakaan dan Urusan Wajib Kearsipan. Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar melaksanakan tupoksi sesuai Peraturan Walikota Blitar Nomor 51 Tahun 2022 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Blitar.

Informasi dan Layanan

Layanan Pesan Antar

test
Selamat datang di "Layanan  Pesan Antar"  Perpustakaan Kota Blitar, Layanan  Pesan Antar merupakan peminjaman dan pengembalian bahan pustaka dengan langsung dipesan da..

Layanan Katalog Online

test
Katalog Online atau sering disebut OPAC (Online Public Acces Catalog) adalah katalog / daftar buku perpustakaan yang tersimpan dalam komputer sehingga dapat diakses secar..

BERITA UTAMA

Pengumuman.... Berdasarkan berita acara nomor 041/756/410.114.2/2023 tentang penilaian dokumen lomba perpustakaan sekolah tingkat SD/MI se Kota Blitar, dewan juri memutuskan 10 peserta yang lolos tahap berikutnya yaitu : 1. MI Perwanida 2. MIN Kota Blitar 3. SD Alam Al Ghifari 4. SDI Tanjungsari 5. SDN 1 Tanjungsari 6. SDN 2 Bendogerit 7. SDN 2 Karangtengah 8. SDN 2 Kepanjenlor 9. SDN 2 Sananwetan 10. SDN 3 Gedog Selamat untuk peserta yang lolos di tahap 1 dan semangat berjuang untuk tahap berikutnya... #lombaperpustakaansd/mi #salamliterasi
Bagi #sahabatliterasi pencinta fiksi fantasi, tentu tidak asing dengan Serial Bumi, yaitu  sebuah rangkaian novel karya penulis terkenal Indonesia, Tere Liye. Serial ini merupakan sebuah epik petualangan yang menceritakan dunia paralel yang menghadirkan beragam karakter dengan latar belakang yang unik dan penuh dengan teka-teki.Kali ini, Perpustakaan Kota Blitar memenuhi keinginan sahabat literasi dengan menghadirkan seri lengkap Serial Bumi mulai dari buku  pertama hingga buku ke empat belas. Ayo tunggu apa lagi, kunjungi Perpustakaan Kota Blitar di Jl. Veteran No. 75#bumiseries#tereliye
#sahabat literasiDalam rangka mendapatkan informasi kebutuhan koleksi pemustaka serta sebagai referensi perumusan kebijakan yang terkait kebutuhan koleksi, maka Perpustakaan Kota Blitar mengadakan Survei Kebutuhan Koleksi Tahun 2024Survei dilakukan baik secara offline maupun online. Kuisioner offline diberikan langsung pada pemustaka secara langsung di ruang layanan  Perpustakaan Kota Blitar. Sedangkan kuisioner online, bisa diisi melalui tautan berikut :  https://forms.gle/TPcBCShmPQRastjC6 Ayo sampaikan pendapat dan masukan terkait koleksi, agar  Perpustakaan Kota Blitar semakin memenuhi harapan sahabat literasi

Berita Terbaru

VIDEO KEGIATAN

...
21 Dec 2023 / by Administrator
Lihat Lainnya